IDR 345.000
Lost In Saigon
Sedang ingin berwisata ke negara eksotis di Asia dengan pemandangan indah, makanan lezat, dan budaya yang menarik? Kota Ho Chi Minh atau yang dulu dikenal sebagai Saigon di Vietnam bisa menjadi pilihan yang tepat! Di sini, kamu bisa mendapatkan pemandangan yang indah dengan mengunjungi tempat wisata terkenal seperti Saigon Notre Dame Cathedral dan Bitexco Tower and Sky Deck. Kamu juga bisa menghabiskan waktu berbelanja di salah satu pasar tradisionalnya yang terkenal, yaitu Ho Thi Ki Flower Market dan Cambodia Market.
Setelah asyik berkeliling, waktunya mencoba makanan-makanan khas Vietnam! Meskipun kamu tentu sudah sering mencoba masakan Vietnam di kampung halamanmu, tidak ada yang menandingi rasa asli dari kotanya sendiri. Selain menjadi salah satu cara untuk memahami budaya lokal, kamu juga bisa menemukan rasa-rasa dan memori baru di sini.
Namun, berkeliling sendiri untuk menemukan tempat-tempat ini bisa jadi melelahkan dan membuang-buang waktu. Alhasil, kamu tidak bisa mengunjungi atau mencicipi semua makanan lokal yang wajib dicoba. Untuk itu, tur Lost In Saigon siap membantumu!
Lost In Saigon adalah salah satu perusahaan tur terbesar di Ho Chi Minh City yang bertujuan mengajak turis merasakan dan mempelajari budaya lokal Vietnam di ibu kotanya melalui kunjungan ke tempat wisata Ho Chi Minh City dan wisata kuliner di sini. Mulai dari kopinya yang terkenal sampai sup manis Vietnam (chè).
Tur ini sudah memilih tempat-tempat dan aktivitas terbaik untuk mencoba budaya lokal. Kurang cocok dengan rencana perjalanannya? Tidak perlu khawatir, kamu bisa mengubahnya selama perjalanan. Setiap grup dalam tur privat ini juga akan didampingi oleh pemandu wisata yang berpengalaman.
Segera pesan tur Lost in Saigon di tiket.com untuk cita rasa Ho Chi Minh City yang tak terlupakan!
Lokasi
Ho Chi Minh City, Vietnam
Durasi
4 jam
Highlight
Untuk tur Lost In Saigon, ada 3 paket dengan rencana perjalanan yang berbeda-beda untuk kamu pilih. Dengan begitu, aktivitas terbaik dari setiap paket juga akan berbeda. Tapi, secara keseluruhan, ini adalah beberapa aktivitas yang bisa kamu antisipasi dengan membeli paket tur Lost in Saigon:
Kamu bisa mengecek detail paket / tiket yang dijual untuk mengetahui lebih lanjut tentang rincian aktivitas setiap paket.
Mohon diperhatikan bahwa fasilitas dan keunggulan setiap paket berbeda-beda. Untuk detailnya, kamu dapat mengecek ticket detail setiap paket. Berikut adalah beberapa hal menarik yang pasti kamu dapatkan dari setiap paket.
Yang Akan Kamu Dapatkan
Tidak Termasuk
Itinerary / Rencana Perjalanan
Setiap paket tur Lost In Saigon menyertakan rencana perjalanan yang berbeda-beda. Mohon cek ticket detail dari paket yang kamu pilih untuk mengetahui rencana perjalanannya.
Karena ada fasilitas antar-jemput di hotelmu, maka kamu tidak perlu berkumpul di tempat tertentu untuk memulai perjalanan.
Tips
Informasi Tambahan
Nomor Kontak Penyelenggara Tur
Kamu bisa menghubungi nomor di bawah ini untuk menginformasikan lokasi penjemputan (lokasi hotelmu), untuk membahas waktu mulainya tur, dan/atau jika ada keperluan darurat lainnya.
Sudah siap mencicipi cita rasa Ho Chi Minh City bersama Lost in Saigon Tour? Ayo pesan turnya sekarang di tiket.com! Lalu lanjutkan dengan pesan tiket, hotel, dan transportasinya di tiket.com juga, ya! Pesan melalui website atau aplikasi kami (download gratis di Google Play Store dan App Store) untuk mendapatkan harga terbaik dan berbagai promo menarik!
Mau ke mana? Semua ada tiketnya!
Vietcomreal Building, 68 Nguyen Hue street, district 1, Ho Chi Minh city, Vietnam