Nikmati pengalaman unik mengelilingi pusat kota Hanoi dengan bus tingkat yang terkenal di kalangan wisatawan sambil menikmati pemandangan indah di kota ini. Bus Hop on - Hop off Hanoi City tour memiliki 13 pemberhentian yang melewati lebih dari 20 tempat wisata terkenal, yang memungkinkan wisatawan mengeksplor dan menjelajahi kota dengan cara mereka sendiri. Wisatawan akan melewati Dong Kinh Nghia Thuc Squar, Hoàn Kiếm Lake, St. Joseph’s Cathedral, The Flag Tower of Hanoi, Ho Chi Minh Mausoleum, Quan Thanh Temple, Tran Quoc Pagoda, Cua Bac Church, The Imperial Citadel of Thang Long, The Temple of Literature, Hỏa Lò Prison Relic, Museum of Vietnamese Women, Hanoi Opera House, Hanoi Post Office. Bus ini menyediakan pemandu berbahasa Inggris untuk membantu wisatawan turun di halte yang terdekat dari hotel mereka.
Highlights : Nikmati pemandangan Hanoi yang indah dari dalam bus tingkat
Atraksi unik, situs sejarah dan budaya yang khusus dipilih untuk pengunjung, terutama bagi pengunjung yang baru pertama kali ke ke Hanoi
Kamu bisa memulai tur dari pemberhentian mana saja
Price Includes : Asuransi
Air Minum
Bus
Pemandu Berbahsa Inggris
Itinerary : Jadwal Pemberhentian Bus:
(Berangkat tiap 30 menit)
• Pemberhentian 1 Danau Hoan Kiem (Senin sampai Jumat) / Hanoi Opera House (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan pertama - 09:00 (tiap hari)
Keberangkatan terakhir - 17:00 (tiap hari)
• Pemberhentian 2 St. Joseph's Cathedral
Keberangkatan pertama - 09:00 (Senin sampai Jumat) / 09:05 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:04 (Senin sampai Jumat) / 17:05 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 3 The Flag Tower of Hanoi
Keberangkatan pertama - 09:12 (Senin sampai Jumat) / 09:15 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:12 (Senin hingga Jumat) / 17:15 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 4 Ho Chi Minh Mausoleum
Keberangkatan pertama - 09:15 (Senin sampai Jumat) / 09:18 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:15 (Senin hingga Jumat) / 17:18 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 5 Quan Thanh Temple
Keberangkatan pertama - 09:19 (Senin hingga Jumat) / 09:21 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:21 (Senin hingga Jumat) / 17:21 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 6 Tran Quoc Pagoda
Keberangkatan pertama - 09:27 (Senin sampai Jumat) / 09:30 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:29 (Senin hingga Jumat) / 17:30 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 7 Northern Gate Church
Keberangkatan pertama - 09:31 (Senin sampai Jumat) / 09:34 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:35 (Senin sampai Jumat) / 17:34 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 8 The Imperial Citadel of Thang Long
Keberangkatan pertama - 09:34 (Senin sampai Jumat) / 09:37 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:38 (Senin sampai Jumat) / 17:37 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 9 Temple of Literature
Keberangkatan pertama - 09:43 (Senin hingga Jumat) / 09:46 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 17:49 (Senin hingga Jumat) / 17:46 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 10 Hoa Lo Prison
Keberangkatan pertama - 09:53 (Senin sampai Jumat) / 09:54 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 18:01 (Senin hingga Jumat) / 17:54 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 11 Museum of Vietnamese Women
Keberangkatan pertama - 09:57 (Senin sampai Jumat) / 09:58 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 18:06 (Senin sampai Jumat) / 17:58 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 12 Hanoi Opera House
Keberangkatan pertama - 10:02 (Senin hingga Jumat) / 10:03 (Sabtu & Minggu)
Keberangkatan terakhir - 18:11 (Senin sampai Jumat) / 18:03 (Sabtu & Minggu)
• Pemberhentian 13 Hanoi Post Office
Keberangkatan pertama - 10:05 (Senin sampai Jumat)
Keberangkatan terakhir - 18:14 (Senin sampai Jumat)
Warnings : - Jadwal perjalanan dapat berubah atau dibatalkan sewaktu-waktu, tergantung kondisi cuaca. Tim kami akan menghubungi kamu jika ada perubahan.
Keamanan dan asuransi:
-Anak-anak harus selalu didampingi orang dewasa yang juga membeli tiket.
Keliling Hanoi dengan Tiket Bus Hop-on Hop-off