West Point Hotel Bandung
Mulai dari
IDR 708.000
/kamar/malamUdah punya akun belum?
Buat akun atau log in yuk. Ada diskon dan benefit biar kamu makin cuan!
Serunya Nginep di Sini
Info Keamanan Perjalanan
Fasilitas Populer
Lokasi
Lihat petaRS Rajawali
Rumah sakit
508m
Stasiun Andir (AND)
Stasiun kereta
541m
Biskuit Tunggal
Restoran
676m
Universitas Nurtanio
Landmark lain
820m
Bandar Udara Internasional Husein Sastranegara
Bandara
989m
Kebijakan Akomodasi
Kapasitas Kolam Renang Terbatas & Tamu Wajib sudah di Vaksin 1 & 2
Dilarang merokok di kamar dan semua area Hotel
Mau check in lebih awal? Kamu bisa isi Permintaan Khusus di halaman pemesanan.
Anak
Hanya tamu berumur 17 tahun ke atas yang bisa menginap di sini.
Anak-anak 5 tahun ke atas dianggap sebagai tamu dewasa.
Pastikan umur anak yang menginap sesuai dengan detail pemesanan. Jika berbeda, tamu mungkin akan dikenakan biaya tambahan saat check-in.
Deposit
Tamu perlu membayar deposit saat check-in.
Umur
Hanya menerima tamu yang berumur di atas 17 tahun.
Sarapan
Sarapan tersedia pukul 06:00 - 10:00 waktu lokal.
Hewan peliharaan
Tidak diperbolehkan membawa hewan peliharaan.
Merokok
Kamar bebas asap rokok.
Alkohol
Minuman beralkohol tidak diperbolehkan.
Tentang West Point Hotel Bandung
SelengkapnyaDilarang merokok di semua kamar dan Area Hotel.
#Jam Operasional Kolam Renang: 06.30-10.30 dan 14.00-17.00/ Hari Senin tutup untuk maintenance / Tamu Wajib Vaksin.
Diperlukan Deposit Cash atau Kartu Kredit minimum sebesar Rp.200.000
Terletak dalam 5 menit berkendara dari 23Paskal Shopping Center, West Point Hotel Bandung menawarkan akomodasi bintang 4 di Kota Bandung. Hotel ini memiliki kolam renang atap infinity dan fasilitas rapat. Tersedia WIFi gratis bagi para tamu menginap yang dapat diakses di seluruh area hotel.
Kamar di West Point Hotel Bandung dilengkapi dengan AC dan menyajikan pemandangan kota. Fasilitas dalam kamar termasuk fasilitas pembuat kopi dan teh, lemari es mini dan TV layar datar dengan saluran kabel. Kamar mandi dalam hadir dengan shower air panas, dan peralatan mandi gratis. Beberapa kamar dilengkapi dengan area tempat duduk.
8th Cafe & Sky Lounge menyajikan berbagai hidangan tradisional Indonesia dan internasional favorit untuk sarapan buffet dan santapan sepanjang hari. Layanan kamar tersedia 24 jam bagi para tamu yang ingin bersantap dalam kamar. Berbagai restoran lokal terdekat juga dapat ditemukan dengan berjalan kaki dari hotel.
West Point Hotel Bandung terletak dalam 11 menit berkendara dari Alun-Alun Kota Bandung, Masjid Agung Bandung dan Braga Citywalk. Stasiun Kereta Api Bandung berjarak 4,2 km dari hotel sementara Bandara Internasional Kertajati dapat ditempuh dalam 2,5 jam berkendara.
Pertanyaan yang Sering Diajukan
Tipe Kamar dan Harga
Temukan hasil yang lebih relevan dengan filter:
Kamar Deluks Twin
28m²
air_conditioning
free_wifi
Kamar Deluks - Pemandangan Kota
air_conditioning
free_wifi
Kamar Eksekutif
30m²
air_conditioning
free_wifi
Kamar dengan Ranjang Queen atau Lainnya - Pemandangan Kota
air_conditioning
free_wifi
Suite Junior King - Pemandangan Kota
34m²
air_conditioning
free_wifi
Suite Junior Double - Pemandangan Kota
air_conditioning
free_wifi
Suite Single atau Ranjang Lain
45m²
air_conditioning
free_wifi
Suite
air_conditioning
free_wifi
Kamar Keluarga Double
56m²
air_conditioning
free_wifi
Kamar Keluarga
air_conditioning
free_wifi
Cek pilihan akomodasi lainnya
Rekomendasi Hotel di Bandung Lainnya
Informasi Umum West Point Hotel Bandung
Informasi Umum West Point Hotel Bandung
Booking West Point Hotel Bandung
Bandung adalah kota indah dan tenteram yang sering dijadikan pelarian bagi warga Jabodetabek dari hiruk pikuk ibu kota. Di samping itu, sudut-sudut Kota Bandung juga sangat aesthetic sehingga mengundang banyak wisatawan untuk memanjakan mata di sini. Dengan banyaknya wisatawan ini tentunya hotel-hotel di Bandung juga sangat banyak.
Nah, pastinya sobat tiket bingung memilih mana hotel yang terbaik, kan? Ada satu hotel berkualitas yang cocok nih buat kamu. Hotel ini berada strategis di Jalan Garuda Nomor 63, Dungus Cariang, Andir, Kota Bandung, Jawa Barat. Supaya nggak buang-buang waktu, langsung saja booking West Point Hotel Bandung sekarang!
Tipe Kamar West Point Hotel Bandung
Dengan booking West Point Hotel Bandung, sobat tiket bisa memilih berbagai tipe kamar modern yang lengkap dengan pemandangan kota, antara lain:
- Kamar Superior dengan Pemandangan Kota;
- Kamar Superior dengan Pemandangan Kota dan Sarapan;
- Kamar Superior Single/Queen;
- Kamar Deluks Twin;
- Kamar Deluks Twin dengan Sarapan;
- Kamar Eksekutif dengan Sarapan;
- Kamar Queen/Single;
- Suite Junior King dengan Pemandangan Kota;
- Suite Junior Queen;
- Suite Single/King;
- Kamar Keluarga Double.
*Kamar-kamar di atas bisa jadi berbeda dengan keterangan yang ada di situs resmi hotel.
Harga West Point Hotel Bandung
Sesuai dengan kamarnya yang beragam, sudah pasti harganya juga beragam, ya. Dengan demikian, sobat tiket bisa memilih tipe kamar yang harga dan fasilitasnya sesuai dengan kebutuhanmu. Tipe kamar yang ada di sini dimulai dari Rp456.000 untuk Kamar Superior dengan Pemandangan Kota. Kalau ingin mendapatkan fasilitas kamar yang terbaik dengan kapasitas empat orang, kamu bisa memesan Kamar Keluarga Double dengan rentang harga Rp1 jutaan. Pastikan juga kamu mengecek harga terkini pada katalog hotel di halaman ini.
Fasilitas & Aktivitas
West Point Hotel Bandung adalah hotel bintang 4 yang pasti fasilitasnya nggak kaleng-kaleng. Cek fasilitas di bawah ini supaya kamu lebih yakin:
- Kolam renang;
- Restoran;
- Lift;
- AC;
- WiFi;
- Lounge;
- Ruang tamu;
- Layanan tambahan hotel;
- Lemari es;
- Rooftop bar;
- Kafe;
- Fasilitas bisnis;
- Tiket CLEAN;
- InDOnesia CARE;
- TV.
Dining & Restaurant
Dengan booking West Point Hotel Bandung, sobat tiket bisa mengunjungi restoran dan lounge hotel yang menyajikan berbagai hidangan nusantara dan internasional. Selain itu, kamu juga bisa pergi ke beberapa kedai kopi dan restoran terdekat hotel, meliputi:
- Splash Kitchen;
- Nasi Goreng Bayu Grup;
- Eksistensi.
Penawaran Spesial
Layanan kamar dari segi makanan dan minuman di hotel ini terbilang lengkap banget, lho! Salah satu contohnya, kamu bisa memesan layanan makan pribadi melalui resepsionis yang siap sedia 24 jam. Selain itu, kamar-kamarnya juga sudah dilengkapi dengan TV, kulkas, dan shower yang dijamin membuatmu semakin berat untuk check-out dari hotel. Beneran nggak, sih? Langsung saja buktikan dengan pesan West Point Hotel Bandung tiket.com, yuk!
Tempat Wisata Terdekat Bandung dari Hotel
Trans Studio Bandung memang merupakan salah satu tempat wisata Bandung yang sangat populer. Padahal, selain itu, masih banyak objek wisata lain di Bandung yang juga bisa kamu kunjungi, antara lain:
- Taman Sejarah Bandung;
- Gedung Sate;
- NuArt Sculpture Park;
- Teras Cihampelas Bandung;
- Museum Geologi.
Hotel Serupa di Bandung
Kalau kamu nggak available untuk booking West Point Hotel Bandung karena satu dan lain hal, sobat tiket bisa cek hotel modern bintang 4 lain yang ada di Bandung, seperti:
- HARRIS Hotel & Conventions Festival CityLink Bandung;
- Gino Feruci Kebon Jati by KAGUM Hotels;
- Janevalla Bandung.
Nah, gimana, apa sudah ada pilihan kamar yang kamu taksir? Kalau nggak ingin kehabisan kamar, buruan rencanakan liburanmu, terutama biaya akomodasimu, terus langsung booking West Point Hotel Bandung dengan promo murah, cepat, dan mudah di tiket.com!