Tempatnya berada di Kawasan hiburan malam, pub dan Bar, jadi sangat ramai sepanjang malam. terletak dilantai 3, sedangkan lantai 1 nya adalah pub/bar. Harganya sangat murah, sehingga pelayanan yang didapatkan seadanya, hanya kasur tingkat (bunk bed) saja. Kelebihannya staffnya ramah.