Kunjungi lokasi-lokasi terbaik di Nusa Penida Barat dan Timur: Dream Beach, Angel Billabong, Rumah Pohon Molenteng, Atuh Beach, dan banyak lagi!
Private tour selama 2 hari!
Lokasi yang cantik, udara segar, dan instagrammable!
Fasilitas lengkap untuk memudahkanmu: tiket fast boat, penginapan 1 malam, tiket masuk tempat wisata, dan lain-lain.
Cocok untuk: Bersama Pasangan, Geng Asyik, dan Pencari Spot Foto.
Info Penting
Meeting Point:
Konfirmasi kehadiran di loket boat Maruti Express (Pelabuhan Sanur), Jl. Hang Tuah, Timur Warung Mak Beng.
Penjemputan dan Pengantaran:
Layanan antar jemput tersedia untuk area Nusa Penida.
Untuk penjemputan di Dermaga Nusa Penida, mohon informasikan waktu kedatangan fastboat/kapal yang kamu tumpangi.
Jika kamu ingin dijemput di Dermaga Banjar Nyuh, pengemudi kami akan menunggu sembari memegang papan namamu sebagai tanda.
Mohon sudah siap di lobi hotelmu 10 menit sebelum jadwal penjemputan yang telah ditentukan. Pengemudi akan menunggu hingga 30 menit.
Jika kamu datang terlambat, pengemudi tidak akan menunggu dan tidak ada refund atas masalah ini. Jika pengemudi kami terlambat, mohon hubungi nomor admin Tiket Penida.
Saat reservasi, mohon informasikan ke pihak Tiket Penida apakah kamu mau dijemput atau langsung berangkat sendiri ke meeting point.
Biaya Tambahan
Biaya tambahan 250.000 IDR per orang untuk non-WNI/ pemegang passport. Langsung dibayarkan ke operator tur.
Retribusi wisata Nusa Penida 25.000 IDR per orang. Langsung dibayarkan ke operator tur.
Meeting Point di Pantai Sanur Jalan Hang Tuah, Sanur Kaja (dekat Warung Makan Mak Beng) untuk pengambilan tiket speedboat dan konfirmasi kehadiran di loket boat di Sanur
08:30 WITA
Berangkat menuju Nusa Penida dengan Speedboat dengan lama perjalanan 40 menit
08:45 WITA
Tiba di Pulau Nusa Penida. Driver siap jemput dengan membawa papan nama wisatawan
10:00 WITA
Tiba di tempat wisata pertama: Broken Beach, melihat keunikan pantai dengan tebing yang berlubang di tengah- tengahnya
10:30 WITA
Tiba di tempat wisata kedua: Angel Bilabong, kolam renang alami pada cekungan tebing. Bisa ambil aktivitas berenang
12:30 WITA
Makan siang
13:00 WITA
Tiba di tempat wisata ketiga: Kelingking Beach, menikmati indahnya bukit kelingking yang berbentuk seperti kepala dinosaurus. Bisa juga mengambil aktivitas menuruni bukit untuk mencapai Pantai Kelingking
13:30 WITA
Tiba di tempat wisata keempat: Paluang Cliff, Lokasi ini menikmati pesona Bukit Kelingking dari Belakang
15:00 WITA
Tiba di tempat wisata kelima: Crystal Bay, melihat hamparan pantai dengan panorama atol di tengah laut atau bisa juga melakukan aktivitas berenang di Pantai
17:30 WITA
Kembali ke hotel
18:00 WITA
Makan malam di restoran
Hari ke-2
Nusa Penida Timur dan kembali ke Sanur
07:00 WITA
Sarapan di hotel
09:00 WITA
Tiba di tempat wisata keenam: Raja Lima/Pulau Seribu Nusa Penida, Spot selfie dengan berlatar view gugusan pulau-pulau kecil (Pulau seribu, Nusa Penida)
10:00 WITA
Tiba di tempat wisata ketujuh: Rumah Pohon (Molenteng), spot selfie dengan latar belakang pulau seribu Nusa Penida
12:00 WITA
Makan siang
13:00 WITA
Tiba di tempat wisata kedelapan: Diamond Brach, menikmati pesona pasir putih yang dengan atol yang berbentuk berlian di tengah pantai
14:00 WITA
Tiba di tempat wisata kesembilan: Pantai Atuh, Menikmati pesona pantai dengan pasir putih
15:00 WITA
Tiba di tempat wisata kesepuluh: Bukit Teletubbies, hamparan bukit-bukit kecil hijau seperti Bukit Teletubies
16:00 WITA
Kembali ke Pelabuhan Nusa Penida, check in Tiket Penyebrangan di Loket Speadboat
17:00 WITA
Berangkat dari Nusa Penida ke Pelabuhan Sanur, dengan perjalanan kurang lebh 40 menit
17:40 WITA
Tiba di Pantai Sanur
Info Lainnya
Penukaran Tiket
Wajib reservasi 1 hari sebelum kedatangan dengan menghubungi nomor +62 822-5500-6649
Saat tiba di lokasi pada hari keberangkatan, mohon tunjukkan e-tiketmu dan kartu identitas yang berlaku.
Syarat & Ketentuan
Umum
Harga sudah termasuk pajak.
Tiket yang sudah dibeli tidak dapat dikembalikan (non-refundable).
Tiket yang sudah dibeli tidak dapat diganti jadwalnya
Pembeli wajib mengisi data diri pribadi saat memesan.
Penjualan tiket sewaktu-waktu dapat dihentikan atau dimulai oleh tiket.com sesuai dengan kebijakan dari penyelenggara tur atau tiket.com.
E-tiket
E-tiket tidak dapat diuangkan.
Informasi Tambahan
Harga tiket tidak termasuk:
Pengeluaran pribadi
Makan malam di restoran
Penambahan biaya Retribusi (Sesuai SK Pemerintahan Kabupaten) masuk ke Nusa Penida
Biaya tambahan jika WNA
Biaya tambahan jika penjemputan private dari Seminyak, Kuta, bandara, Legian, Ubud, Nusa Dua, Jimbaran, Tanjung Benoa, dan Canggu
Jika menggunakan transportasi lainnya, harap langsung berkumpul di Pelabuhan Pantai Sanur, di loket Maruti Express
Tiket Sudah Termasuk
Tiket Speed Boat PP (Sanur-Nusa dan Penida-Sanur)
Tiket Masuk Tempat Wisata (10 Destinasi)
Transportasi
Deskripsi
Tour Nusa Penida 2hari 1malam by Tiket PenidaMulai dari